Jatnikamedia official website | Members area : Daftar | Masuk

Investasi Emas, Pilihan Cerdas...

Friday, November 5, 2010

Share this history on :
Investasi emas merupakan salah satu jenis investasi dari beberapa instrumen investasi yang ada seperti saham, obligasi, tanah, properti dan lain-lain. Investasi dalam bentuk emas merupakan investasi paling aman untuk dipilih..seperti apa cara memilih investasi emas yang dapat memberikan keuntungan dan resiko paling kecil? strategi apa yang bisa menghasilkan keuntungan relatif cepat ? 


1. Emas dalam bentuk Perhiasan
    Selain untuk investasi, emas dalam bentuk ini dipakai sebagai aksesoris bagi pemiliknya. Harga emas   ini dipengaruhi oleh biaya pembuatan dan desain nya. Semakin bagus desainnya semakin mahal harganya. jadi emas ini tidak disarankan untuk investasi.


2. Emas dalam bentuk koin.
    Emas dalam bentuk ini disarankan. Biasanya emas ini dipakai untuk barang koleksi para kolektor. emas ini termasuk liquid untuk di tukar atau dijual kembali


3. Emas Batangan
    Emas batangan ini bukan seperti harta karun yang ada di TV, namun emas yang berbentuk batangan bersertifikat yang dikeluarkan oleh perusahaan seperti PT Antam, tbk. emas bentuk ini sangat ideal untuk investasi karena terjamin keasliannya. Ukuran emas ini tersedia mulai 1 gr ke atas dengan kadar 24 karat dengan tingkat kemurnian 99%.

Nah..sekarang bagaimana caranya kita membuat peternakan emas untuk investasi kita dalam jangka pendek maupun jangka panjang? penasaran...? silahkan pelajari aja  KLIK DISINI ya..

Sukses...salam dahsyat..
 
Terima kasih atas kunjungannya, ada pertanyaan ? silakan kontak : bisnis.jatnika@gmail.com.
silakan beri komentar dan pesan di bawah. terima kasih sukses untuk Anda...

0 komentar:

Post a Comment